Site icon Resepmpasi.com

Cara Terbaik Menyimpan Bahan MPASI Agar Tidak Mudah Rusak

Ini merupakan cara saya dalam menyimpan bahan-bahan mpasi agar tidak mudah rusak. Mungkin bisa tepat, bisa juga kurang tepat yah, yang jelas selama ini dengan cara-cara seperti ini bahan makanan MPASI selalu terjaga dengan baik, gak mudah busuk, gak layu, dan gak jamuran. Tapi sebelumnya saya perlu info dulu bahwa biasanya saya belanja bahan makanan untuk MPASI itu seminggu sekali, jadi bahan-bahan makanan ini pun hanya saya simpan selama 1 minggu alias 7 hari, yah ada beberapa yang hari ke-8 ataupun ke-9 yang kadang masih saya gunakan, tapi rata-rata yah hanya 7 hari.

Untuk penyimpanan bahan MPASI agar tidak mudah busuk, jamuran dan rusak, saya bagi tips dan triknya seperti cara berikut ini :

Nah, itu adalah cara/metode/teknik saya dalam menyimpan bahan-bahan MPASI agar tidak mudah rusak. Info ini saya dapatkan setelah bertanya ke teman-teman yang lebih ahli serta baca-baca beberapa referensi. Semoga bermanfaat. Silakan baca juga: Pengertian, Manfaat, Contoh Unsalted Butter (UB).

Exit mobile version