Resep MPASI Bayi Pure Pisang Lezat, Sehat, dan Bergizi Tinggi

Hallo bunda, bosen ya dengan menu makanan bayi yang itu-itu saja, yuk bunda dicoba resep terbaru membuat MPASI bayi pure pisang lezat, sehat, dan bergizi tinggi. Cara membuatnya sangat mudah lho bunda ! Silakan ikuti langkah membuat dan bahan-bahan apa saja yang harus dipersiapkan.

[ingredients title=”Ingredients”]

  • 50 gram pisang ambon atau sejenisnya, kupas, dan lalu dipotong-potong;
  • 3 sdm (30 ml) ASI segar.

[/ingredients]

[ingredients title=”Ingredients”]

  • Blender pisang dan ASI hingga lembut;
  • Setelah lembut, tuangkan MPASI pure pisang ke dalam mangkuk makan bayi;
  • MPASI pure pisang lezat, sehat dan bergizi siap diberikan kepada bayi tercinta anda.
Resep MPASI pisang Ambon untuk Bayi
Resep MPASI pisang Ambon untuk Bayi

[/ingredients]

Mudah sekali kan bunda cara membuat resep MPASI bayi pure pisang lezat, sehat, dan bergizi tinggi. Dan nutrisi yang ada pada buah pisang juga sangat bagus untuk bayi anda yang berada dalam masa pertumbuhan dan perkembangan. Selamat mencoba resep pure pisang di atas ya bund ! semoga berhasil. Pelajari juga: Resep MPASI Bayi Puree Jagung Manis yang Lezat dan Bergizi Tinggi.