Resep MPASI Bayi Bubur Pisang Air Jeruk yang enak, sehat, dan bergizi

Hallo bunda …. Dalam kesempatan kali ini akan dibagikan apa saja resep dan cara pembuatan bubur air jeruk yang enak, sehat, dan bergizi. Berikut resep dan cara pembuatannya :

[ingredients title=”Ingredients”]

  • 200 cc air jeruk manis
  • 1 buah pisang ambon

[/ingredients]

[directions title=”Directions”]

  1. Potong kecil pisang yang telah di kupas dan haluskan
  2. Tambahkan air jeruk
  3. Siap disajikan

[/directions]

Bubur Pisang Air Jeruk yang enak, sehat, dan bergizi
Bubur Pisang Air Jeruk yang enak, sehat, dan bergizi

Sekian resep dan cara pembuatan bubur pisang air jeruk yang enak, sehat, dan bergizi. Semoga bermanfaat ya bund! Simak resep lainnya : Resep MPASI Bayi Bubur Wortel yang Enak, Sehat, dan Bergizi